PORT TO DOOR - DOOR TO PORT SERVICES

  • Port (Pengirim) 1
    Pengirim wajib membawa barang yang akan dikirimkan ke penerima melalui pelabuhan terlebih dahulu.
  • Ship 2
    Barang tersebut selanjutnya dibawa masuk ke kapal oleh pihak logistik dari PT Lintas Timur Sejahtera, untuk dibawa ke pelabuhan penerima.
  • Port (Penerima) 3
    Sesampainya di pelabuhan penerima, pihak logistik PT Lintas Timur Sejahtera membawa barang tersebut ke Container Yard.
  • Container Yard 4
    Sesampainya di Container Yard, pihak logistik PT Lintas Timur Sejahtera membawa barang tersebut ke gudang penerima.
  • Warehouse (Penerima) 5
    Pihak penerima, akan menerima barang yang dikirimkan oleh pihak logistik PT Lintas Timur Sejahtera hingga gudang penerima.
  • Warehouse (Pengirim) 1
    Pihak logistik PT Lintas Timur Sejahtera akan mengambil barang di gudang pengirim, untuk dibawa ke Container Yard.
  • Container Yard 2
    Sesampainya pada Container Yard, barang dikirimkan melalui pelabuhan.
  • Port (Pengirim) 3
    Pihak logistik PT Lintas Timur Sejahtera membawa barang yang akan dikirimkan ke penerima melalui pelabuhan.
  • Ship 4
    Barang tersebut selanjutnya dibawa masuk ke kapal oleh pihak logistik dari PT Lintas Timur Sejahtera, untuk dibawa ke pelabuhan penerima.
  • Port (Penerima) 5
    Sesampainya di pelabuhan penerima, pihak penerima barang wajib mengambil barang tersebut secara mandiri.